Colors: Orange Color

JATIMPOS.CO/KABUPATEN MADIUN – Pemerintah Kabupaten Madiun menargetkan meraih penghargaan Swasti Saba Wistara. Berbagai persiapan untuk meraih penghargaan tertingi dalam bidang Kabupaten sehat tersebut pun dilakukan. Salah satunya, dengan menggelar rapat persiapan bersama dengan Forum Kabupaten Madiun SMS (Sehat Mandiri Sejahtera) di Ruang Rapat Utama Bappeda Kabupaten Madiun, Selasa (27/8/2019).

JATIMPOS.CO/KABUPATEN MADIUN – Wakil Bupati Madiun, H. Hari Wuryanto dikukuhkan sebagai Ketua Yayasan Gerontologi Abiyoso (YGA) Kabupaten Madiun Periode 2018 – 2023. Selain mengukuhkan ketua, acara tersebut juga mengukuhkan pengurus antar waktu perwakilan YGA Kabupaten Madiun Periode 2018 – 2023.

JATIMPOS.CO/JOMBANG - Tongkat komando Komandan Kodim 0814 Jombang diserah tugaskan dari Letkol Arm Beni Sutrisno, S.Sos  kepada Letkol Inf Triyono. Upacara  serah terima jabatan itu dilakukan di lapangan Makodim 0814 Jombang, pada Selasa (20/8/2019)

JATIMPOS.CO//KOTA BATU- Kedatangan jamaah haji Kota Batu tahun 1440 H / 2019 M yang tergabung dalam kelompok terbang 27 disambut Wakil Wali Kota Batu Punjul Santoso, di masjid Sultan Agung, Jl.Sultan Agung, Kota Batu, Senin (26/8).