Ribuan Jamaah Mojokerto Bersatu dalam Doa untuk Jawa Timur Bersama Emil Dardak
JATIMPOS.CO//KOTA MOJOKERTO – Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Jawa Timur nomor urut dua, Emil Elistianto Dardak, menghadiri istigasah dan pengajian bersama ribuan jamaah di Kota Mojokerto.