Colors: Purple Color

JATIMPOS.CO//JEMBER - Dinas Koperasi, Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (Diskopum) Kabupaten Jember kembali mendapatkan program dari Kementerian Koperasi Republik Indonesia. Program ini bertujuan untuk mendata secara lengkap koperasi dan UMKM di wilayah tersebut.

JATIMPOS.CO//SURABAYA - SoKlin bekerjasama dengan KidZania Surabaya hadirkan proesi baru SoKlin Laundy Care lewat permainan yang seru untuk anak. Permainan baru ini mengajak anak-nakan untuk memahami pentingnya menjaga dan merawat kebersihan pakaian sejak dini dengan cara yang menyenangkan.

JATIMPOS.CO//KOTA BATU - Untuk mendongkrak minat masyarakat mencintai produksi dalam negeri dan mengonsumsi produk lokal, Pemerintah Kota Batu menggelar acara "LOKALISME 2024" di Pasar Induk Among Tani. Acara ini berlangsung selama tiga hari, dari Selasa hingga Jumat, 6-9 Agustus 2024.

JATIMPOS.CO//KABUPATEN MOJOKERTO – Kepala Inspektorat Kabupaten Mojokerto, Poedji Widodo, resmi diangkat sebagai Komisaris PT BPR Majatama Perseroda. Pengangkatan ini disahkan oleh Bupati Mojokerto, Ikfina Fahmawati, dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT BPR Majatama Perseroda yang berlangsung di Smartroom Satya Bina Karya (SBK) pada Senin (2/9/2024) sore.

JATIMPOS.CO/SURABAYA - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH, IDX: ISAT) mengumumkan hasil kinerjanya untuk paruh pertama tahun 2024 (1H2024) dengan mencatatkan kinerja keuangan dan operasional yang solid. Pada 1H2024, Indosat mempertahankan pertumbuhan pendapatan total dua digit yang meningkat sebesar 13,4% year-on-year (YoY) menjadi Rp27.976,3 miliar.

TERPOPULER

  • Minggu Ini

  • Bulan Ini

  • Semua