Pemkot Surabaya Uji Coba Mobil Arcola Nol Emisi
JATIMPOS.CO//SURABAYA- Jum’at kemarin (14/6) Kepala Dishub Surabaya Irvan Wahyudrajat melakukan uji coba mobil hydrogen nihil emisi bernama Arcola. Test drive itu dilakukan dengan mengelilingi gedung Park And Ride Jalan Mayjen Sungkono, Surabaya.