Wali Kota Madiun dan Forkopimda Ikuti Vaksinasi Covid-19 Tahap ke Dua
JATIMPOS.CO/KOTA MADIUN - Wali Kota Madiun, H. Maidi bersama Forkopimda, tokoh agama, dan perwakilan organisasi profesi menjalani penyuntikan dosis kedua vaksin Covid-19 di halaman tengah Balai Kota Madiun, Kamis (11/2/2021).