Risih dengan Stiker Porno di Group WhatsApp, Aktivis Perempuan Berniat Lanjutkan ke Ranah Hukum
JATIMPOS.CO/BATU - Obrolan di WhatsApp group rasanya kurang seru kalau tak ada bumbu-bumbu stiker. Kita kerap menemukan ada stiker muncul dan bentuk stikernya pun beragam. Kadang pakai muka teman-teman kita sendiri, hingga karakter lucu yang bisa bikin kita ketawa. Fitur ini bisa bikin ajang kreasi karena stiker WA bisa dibuat sama siapa aja.