JATIMPOS.CO//SURABAYA- Media sosial merupakan salah satu sumber informasi yang menjadi rujukan warga digital. Sayangnya, tidak semua informasi yang tersaji sudah pasti kebenarannya. Karena itu, sebagai talenta digital, perlu hati-hati dengan jari-jemari ketika menulis, mengunggah atau menyebarkan konten.
Webinar yang bertemakan “AMAN BERMEDIA DIGITAL” yang berlangsung selama 2 Jam ini dilakukan pada hari Senin, 20 Juni 2022, Pukul 13.00-15.00.
Ayo Join! Biar kita bertambah agar terhindar dari hoaks, penipuan hingga radikalisme, warga digital mesti bijak dalam memilah dan memilih konten. , ikutan join yuk webinar literasi digital, ketika acara berlangsung akan mendapatkan E-Sertifikat dan E-Wallet bagi yang beruntung loh!