Workshop Pemahaman Indikator dan Pengisian Data Kepariwisataan
JATIMPOS.CO//KOTA BATU- Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Jawa Timur melaksanakan Workshop Pemahaman Indikator dan Pengisian Data Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif.
JATIMPOS.CO//KOTA BATU- Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Jawa Timur melaksanakan Workshop Pemahaman Indikator dan Pengisian Data Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif.
JATIMPOS.CO//SURABAYA- Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Jatim melakukan jamasan 500 keris pusaka, yakni membersihkan atau memandikan. Ritual pusaka di bulan sura ini mulai Senin hingga Rabu (24-26 Juli 2023).
JATIMPOS.CO//SURABAYA- Atraksi Seni Budaya Jatim pada HUT ke-78 Kemerdekaan RI di Gedung Negara Grahadi Surabaya tanggal 17 Agustus 2023, menjadikan meriahnya acara. Adalah karnaval budaya Jawa Timur dan tari kolosal reog Ponorogo yang banyak mencuri perhatian ribuan undangan. Pada sesi ramah Tamah ada artis lawak ; Cak Tawar, Agus Kuprit dan Cak Percil dengan pengiring cokekan 4 orang.
JATIMPOS.CO/BANYUWANGI - Ketika menyebut Desa Aliyan, Kecamatan Rogojampi, Banyuwangi, Jawa Timur selalu identik dengan ritual Keboan. Tradisi yang disebut telah turun temurun lintas generasi itu telah sukses diritualisasikan pada Minggu, 23 Juli 2023.
JATIMPOS.CO//JEMBER- Istri Wakil Gubernur Jawa Timur, Arumi Bachsin dan putrinya Lakeisha Ariestia tampil di Jember Fashion Carnaval (JFC) 2023 di Jember, Sabtu (5/8/2023).
JATIMPOS.CO/KABUPATEN MADIUN - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Madiun kembali menggelar kegiatan Sepasar Ing Madiun (Sepasma) yang dipusatkan di Alun - Alun Reksogati, Caruban, Kabupaten Madiun.
JATIMPOS.CO//SOLO – Enam objek wisata umum dan relegi, di Solo dan Sukoharjo, menjadi sasaran kunjungan 35 anggota Ikatan Keluarga Alumni Tujuh Dua (IKAJUA) Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 2, Jember, Jumat sampai dengan Minggu (28-30 Juli 2023).
JATIMPOS.CO/ SURABAYA - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya kembali menggelar Surabaya Cross Culture International Folk Art Festival (SCCIFAF) 2023 atau Parade Deville ke-16 pada Minggu (16/7/2023) pagi. Event internasional yang diikuti oleh 8 negara dan 9 daerah di Indonesia ini dibuka langsung oleh Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi dan Wakil Wali Kota Surabaya Armuji serta sejumlah tamu kehormatan, yaitu Wali Kota Kochi Anil Kumar dan juga Konjen Jepang Takeyama Kenichi.
JATIMPOS.CO/KABUPATEN MOJOKERTO - Pemkab Mojokerto bakal menggelar event tahunan, yaitu Majafest 2023. Event yang bertujuan melestarikan, mengembangkan pariwisata, ekonomi kreatif, seni budaya dan sejarah ini akan digelar di Lapangan Kawiryan Desa Pacing, Kecamatan Bangsal, Mojokerto pada Jumat (3/8/2023) - Minggu (5/8/2023).
JATIMPOS.CO/ SURABAYA - Surabaya Kriya Gallery (SKG) menjadi salah satu jujukan wisatawan ketika ingin mencari oleh-oleh. Di dalamnya, ada berbagai jenis makanan dan minuman, serta kerajinan tangan buatan Usaha Mikro Kecil dan Menengah Kota Surabaya.