Penanganan Kecelakaan Lalin Menonjol, Satlantas Polres Jombang Raih Penghargaan dari Kakorlantas Polri
JATIMPOS.CO/JOMBANG - Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Jombang menerima penghargaan dari Kepala Korp Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri atas keberhasilannya dalam upaya penanganan kecelakaan lalu lintas menonjol di wilayah Kabupaten Jombang.