Pemerintah Desa Pesucen Bangun Balai Dusun Padangbaru, Tingkatkan Fasilitas Pelayanan Masyarakat
JATIMPOS.CO//BANYUWANGI – Pemerintah Desa Pesucen, Kecamatan Kalipuro, Kabupaten Banyuwangi, membangun Balai Dusun Padangbaru sebagai upaya meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat.