Colors: Purple Color

JATIMPOS.CO//SURABAYA- Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak membuka secara langsung Silaturrahim Daerah Bu Nyai Nasional dengan tema "Refleksi Sejarah Peran Bu Nyai Nusantara Dalam Pendidikan di Indonesia" yang diprakarsai oleh Rabithah Ma'ahid Islamiyah Nahdlatul Ulama (PW RMI NU) Wilayah Jawa Timur dan dilaksanakan di Hotel Shangri-La, Surabaya, Minggu (19/12).

JATIMPOS.CO//KEDIRI Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa membeberkan teori generasi sesuai tahun kelahiran. Dikatakan, anak yang lahir pada 1965-1980 disebut generasi X. Lalu, mereka yang lahir pada 1981-1999 disebut generasi Y atau generasi Milenial. Kemudian mereka yang lahir pada 1996-2015 disebut generasi Z. Sedangkan yang lahir pada 2010 adalah generasi Alfa.

JATIMPOS.CO//MADIUN- Terdapat 502 unit rumah mengalami kerusakan, beberapa fasilitas umum (fasum) yang juga mengalami kerusakan. Akibat angin puting beliung di Kabupaten Madiun, Rabu (15/12) pukul 14.00 WIB. Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, Jum’at (17/12/2021) meninjau langsung dan memastikan upaya perbaikan bangunan yang rusak.

JATIMPOS.CO//SURABAYA- Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa mengatakan bahwa proses pembangunan Hunian Sementara (Huntara) dan Hunian Tetap (Huntap) untuk pengungsi korban erupsi Semeru bisa dimulai secepatnya. Ia optimis, apabila cuaca tetap cerah malam nanti, maka proses pembersihan lahan (land clearing) akan bisa segera dimulai.