Pertamakali HUT Polri Ditempatkan di Makodam V/Brawijaya
JATIMPOS.CO//SURABAYA- Untuk pertamakalinya HUT Bhayangkara digelar di Lapangan Makodam V/Brawijaya pada Rabu (10/7), dinilai mampu memupuk sinergitas antar seluruh elemen, baik Pemerintahan, TNI dan Polri.