Hanya Sumenep dan Sampang Belum Ada Pasien Covid-19
JATIMPOS.CO//SURABAYA- Hingga Selasa (14/4/2020) di Jawa Timur hanya Kabupaten Sumenep dan Kabupaten Sampang “belum” ada Pasien Dalam Pengawasan (PDP) maupun Confirm Positif Covid-19. Dua daerah itu masih zona hijau.