Colors: Orange Color

JATIMPOS.CO/NGANJUK - Suasana berbeda di Mapolres Nganjuk berjejer puluhan karangan bunga ucapan pergantian Kapolres, benar adanya sekitar pukul 13.00 WIB untuk pertama kalinya Kapolres Nganjuk yang baru AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si menampakkan dirinya di hadapan segenap anggota Polres Nganjuk yang menyambutnya dalam acara Farewell dan Welcome Parade, Sabtu (21/1/2023). 

JATIMPOS.CO/KOTA BATU - Aries Agung Paewai, S.STP., MM resmi menjabat kekosongan kursi Wali Kota Batu Penjabat (Pj), untuk masa jabatan 2023 hingga 2024. Aries merupakan penjabat Kepala BPSDM Provinsi Jatim. Pelantikan tersebut langsung dilakukan oleh Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, Kamis (19/1) sore di Gedung Grahadi Provinsi Jawa Timur.

JATIMPOS.CO/TUBAN - Pemkab Tuban melalui Dinas Pendidikan (Disdik) dan Dinas Kependudukan Catatan Sipil (Disdukcapil) mensupport penuh Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Adhyaksa Tuban. Dukungan sebagai salah satu upaya meningkatkan Indeks Pembangunan Masyarakat (IPM) Kabupaten Tuban melalui Kelompok Belajar PKBM Adhyaksa Tuban di bawah naungan Yayasan PKBM Adhyaksa Tuban ini disampaikan pada kegiatan Peningkatan Kapasitas Tutor dan Kelembagaan PKBM Adhyaksa Tuban di Aula Kejaksaan Negeri Tuban, Jumat (20/01/2023).