Bantu Warga Terdampak Kekeringan, Pemkab Bondowoso Distribusikan 10 Ribu Liter Air
JATIMPOS.CO/BONDOWOSO - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bondowoso melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) mengirim 10 ribu liter air bersih untuk warga terdampak kekeringan di Desa Purnama, Kecamatan Tegal Ampel, Selasa (6/9/2022).