SMK Darul Ulum Jombang Terima IPAL dari PT IRP
JATIMPOS.CO//JOMBANG- PT Indonesia Royal Paper (IRP) pabrik kertas yang berlokasi di Desa Daditunggal Kabupaten Jombang, Selasa 19/9 tadi pagi menyerahkan CSR berupa IPAL (Instalasi Pengelolahan Air Limbah) kepada SMK Darul Ulum di Desa Kepuhdoko.