Puskesmas Japanan Mojowarno Launching Club Geretasi, Cegah Penyakit Kronis
JATIMPOS.CO/JOMBANG - Puskesmas Japanan Kecamatan Mojowarno melaunching Pembentukan Club Geretasi (Gerakan Serentak Atasi Hipertensi), bersamaan dengan kegiatan Prolanis (Program Pengelolaan Penyakit Kronis), di balai Desa Latsari Kecamatan Mojowarno, Senin (15/5/2023).