Debat Kedua Pilkada Jember, Gus Fawait Kritisi Indeks Birokrasi, Hendy Beber Prestasi
JATIMPOS.CO/KABUPATEN JEMBER- KPU Jember menggelar debat publik kedua, dalam debat kali ini KPU Jember mengambil tema strategi dan inovasi peningkatan pelayanan publik, tata kelola regulasi, dan birokrasi di Kabupaten Jember, di Gedung Edelweis Hotel Cempaka Hill, Sabtu (9/11/2024) malam.