JATIMPOS.CO/JOMBANG - Dinas Kependudukan dan Pencatatan (Disdukcapil) Kabupaten Jombang mencatat ada 54 ribu data anomali kependudukan. "Data anomali merupakan data penduduk yang tidak lazim dan belum diketahui kebenarannya, misalnya berkaitan dengan kematian, kepindahan penduduk dan pemutakhiran data yang tidak dilaporkan," ucap Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Jombang, Masduqi Zakaria, Kamis (03/12/2020).

JATIMPOS.CO/SURABAYA - Menjelang hari pencoblosan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di 19 Kabupaten dan Kota di Jawa Timur,  Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa meminta agar semua pihak memperhatikan serius disiplin protokol kesehatan (Prokes) dan mengharapkan agar para saksi dari pasangan calon juga melakukan rapid test serta pergantian masker bagi Petugas Pemungutan Suara (PPS).