Fraksi Golkar DPRD Tuban Desak Raperda Cagar Budaya Disahkan
JATIMPOS.CO/TUBAN – Rancangan peraturan daerah (Raperda) menjadi topik dalam pembahasan rapat paripurna DPRD Kabupaten Tuban. Ada 4 Raperda Inisiatif DPRD dan 4 Raperda dari Eksekutif yang dibahas pada Selasa, (02/06).