JATIMPOS.CO, Kabupaten Jember - Partai Nasdem mengambil langkah cepat dalam menentukan sikap terkait pemilihan bakal calon bupati Jember untuk Pilkada serentak tahun 2024 mendatang. Nasdem telah memberikan rekomendasi kepada Muhammad Fawait, yang merupakan kader Partai Gerindra.

JATIMPOS.CO/JOMBANG - Masyarakat di seluruh Indonesia akan kembali merayakan pesta demokrasi pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jombang melakukan peluncuran maskot, jingle, dan tahapan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Jombang dan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur di Alun-Alun Kabupaten Jombang, Selasa (11/06/2024).