Bentuk Persiapan Pemilu 2024, DPC PPP Gelar Pendidikan Politik
JATIMPOS.CO/BONDOWOSO - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kabupaten Bondowoso gelar kegiatan Pendidikan politik bagi para kader. Sekolah politik ini sebagai bentuk persiapan kader menyambut tahun politik di 2024.