Sugiat Pj Bupati Jombang Mengantar Purna Bupati Mundjidah dan Sumrambah Pulang ke Kediaman
JATIMPOS.CO/JOMBANG - Pj. Bupati Jombang Sugiat bersama Istri, Forkopimda Kabupaten Jombang, Sekdakab Jombang, Asisten, Staf Ahli, Kepala OPD melepas dan mengantar pulang Purna Tugas Bupati Mundjidah Wahab dan Purna Tugas Wabup Sumrambah mulai dari Pendopo Kabupaten Jombang hingga menuju rumah kediaman masing-masing, Senin (25/9/2024).