Gelar Halal Bihalal Bersama Forkopimda, Bupati Salwa Minta Saling Memaafkan
JATIMPOS.CO/BONDOWOSO - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bondowoso menggelar acara halal bihalal bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) di Pendopo setempat, Sabtu (20/5/2023).