Disbudpar Jatim Promosikan Sport Tourism Rafting di Glenmore Banyuwangi
JATIMPOS.CO//BANYUWANGI - Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Jawa Timur menyelenggarakan Gelar Wisata Rafting di G-Raft Glenmore Adventure Banyuwangi pada Minggu (16/10/22). Kegiatan ini diselenggarakan sebagai sarana promosi sport tourism yang ada di Jawa Timur khusunya Kabupaten Banyuwangi.