Jadi Korban Komplotan Mafia Tanah, Srimiatun Terus Berjuang Kembalikan Tanah Hak Miliknya
JATIMPOS.CO/GRESIK - Komitmen Kapolri yang akan mengusut tuntas mafia tanah tanpa pandang bulu membuat Srimiatun warga Kota Gresik yang menjadi korban praktik mafia tanah kembali bersemangat untuk memperjuangkan kembali SHM (Sertipikat Hak Milik) yang sudah berganti nama menjadi nama orang lain.