Colors: Pink Color

JATIMPOS.CO/BONDOWOSO - Ketua KPU Kabupaten Bondowoso tantang Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Bondowoso dalam persoalan data di sidang dugaan pelanggaran kode etik yang akan digelar oleh Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI di Surabaya.

PROGRAM Gempur Rokok Ilegal terus digalakkan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kediri bersama Bea Cukai Kediri. Pemerintah Kabupaten Kediri melalui Satpol PP, bersama Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai Tipe Madya Kediri (KPPBC TMC Kediri) terus melakukan pengawasan peredaran rokok ilegal melalui operasi bertajuk “Gempur Rokok Ilegal”.